Quantcast
Channel: Bertani.co.id
Viewing all articles
Browse latest Browse all 2317

Morfologi dan Klasifikasi Ikan Guppy (Poecilia Reticulata)

$
0
0

Morfologi dan Klasifikasi Ikan Guppy (Poecilia Reticulata)

Klasifikasi Ikan Guppy – Ikan guppy merupakan salah satu komoditi ikan hias yang memiliki nilai ekonomis cukup baik.

Sirip-sirip ikan ini berwarna-warni yang sangat cantik dan menarik.

Guppy memeiliki berbagai variant warna seperti biru, merah, hijau, kuning, maupun kombinasi warna sudah beredar di pasaran.

Bentuk ekornya pun menarik, berbentuk mirip kipas, membulat, ataupun melebar.

Klasifikasi Ikan Guppy

Klasifikasi Ikan Guppy

 

Kingdom: Animalia
Filum: Chordata
Class: Actinopterygii
Ordo: Cyprinodontiformes
Famili: Poeciliidae
Genus: Poecilia
Spesies: Poecilia Reticulata

Morfologi Ikan Guppy

Morfologi Ikan Guppy

  • Ikan guppy berukuran kecil dengan bentuk tubuh lonjong dan memanjang silindris.
  • Bagian kepala kecil kemudian membesar di bagian tengah tubuh lalu mengecil ke bagian ekor.
  • Memiliki sirip yang lengkap seperti sirip dada, sirip punggung, sirip dubur, dan sirip ekor.
  • Siirp ekor membesar dan membulat berbentuk seperti kipas.
  • Pada sirip ekor memiliki corak dan memiliki warna yang cerah.
  • Ikan guppy memiliki warna tubuh yang cerah seperti warna biru, merah, hijau, kuning, coklat, hitam, dll yang menjadi ciri khas dari ikan guppy.

Demikian sedikit pembahasan mengenai Morfologi dan Klasifikasi Ikan Guppy (Poecilia Reticulata) semoga dengan adanya pembahasan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan untuk kita semua, dan kami ucapkan Terima Kasih telah menyimak ulasan kami.

Baca juga artikel tentang :


Viewing all articles
Browse latest Browse all 2317

Trending Articles