Morfologi dan Klasifikasi Ikan Lele Sangkuriang (Clarias Gariepinus)
Semuaikan – Ikan lele Sangkuriang seperti ikan lele lainnya bersifat nokturnal, yaitu mempunyai kecenderungan beraktivitas dan mencari makan pada malam hari tetapi dalam usaha budidaya akan...
View ArticleKultur Phytoplankton Pada Bak Beton
Semuaikan – Phytoplankton sangat berperan penting sebagai kebutuhan hidup zooplankton, selain sebagai pakan zooplankton. Phytoplankton berfungsi sebagai peneduh media, penstabil kualitas air dan pakan...
View ArticleTeknik Pemijahan Ikan Discus
Semuaikan -Ikan Diskus termasuk ikan yang sangat sulit untuk dipijahkan dan hanya orang-orang yang “bertangan dingin” yang mampu memijahkannya. Kondisi pemijahan harus memenuhi persyaratan seperti...
View ArticleMorfologi dan Klasifikasi Ikan Discus (Symphysodon Discus)
Semuaikan – Ikan Discus (Symphysodon discus) termasuk ikari hias air tawar yang sangat peka terhadap perubahan lingkungan, terutama perubahan sifat airnya. Jika lingkungan tidak cocok, diskus menjadi...
View ArticleCara Budidaya Rotifera Pada Bak Beton
Semuaikan – Rotifera merupakan salah satu faktor penunjang dalam perkembangan larva ikan, karena ikan membutuhkan energi untuk pertumbuhan, melakukan aktifitas dan reproduksi. Sebagian dari energi...
View ArticleCara Budidaya Artemia Pada Bak Beton
Semuaikan – Artemia merupakan salah satu makanan hidup yang sampai saat ini paling banyak digunakan dalam usaha budidaya ikan, khususnya dalam pengelolaan pembenihan dan pemeliharaan larva. Sebagai...
View ArticleCara Membedakan Indukan Ikan Gurame Jantan Dan Betina Yang Matang Gonad
Semuaikan – Keberhasilan usaha pembesaran sangat tergantung pada kondisi awal benih. Benih yang berkualitas baik dapat dihasilkan jika beberapa faktor dan persyaratan dapat terpenuhi, salah satunya...
View ArticleMengenal Ikan Lepu Batu
Semuaikan -Salah satu jenis ikan lepu yang yang paling menakutkan bagi manusia adalah ikan lepu batu. Hampir sebagian besar ikan lepu sangat pandai menyamarkan dirinya. Ada beberapa jenis ikan lepu...
View ArticleMorfologi dan Klasifikasi Ikan Bawal (Colossoma Macropomum)
Semuaikan – Ikan Bawal air tawar merupakan nama lokal yang digunakan di Indonesia untuk menyebut ikan yang memiliki nama ilmiah Colossoma macropomum. Ikan bawal sangat popular dikalangan masyrakat...
View ArticleKlasifikasi Ikan Lepu Angin (Scorpaena Guttata)
Semuaikan – Ikan Lepu Angin adalah spesies ikan di keluarga lepu dikenal dengan nama latin California scorpionfish. Ikan lepu angin merupakan ikan asli dari timur Samudera Pasifik, di mana dapat...
View ArticleKlasifikasi Ikan Lepu Tembaga (Synanceia Horrida)
Semuaikan – Ikan Lepu Tembaga merupakan keluarga dari Synanceiidae. ikan lepu tembaga juga dikenal sebagai ikan lepu batu muara, ikan ini termasuk dalam jenis ikan karnivora dan memiliki racun di ujung...
View ArticleIkan Dori Adalah Ikan Botana Biru atau Powder Blue Tang
Semuaikan – Ikan Dori adalah salah satu character dari film “Finding Nemo”. Difilm tersebut ikan dori memiliki warna biru yang cerah, serta pada bagian sirip dada dan sirip ekor berwarna kuning cerah....
View ArticleKlasifikasi IKan Pedang (Xiphias Gladius)
Semuaikan – Ikan pedang (Xiphias gladius) merupakan salah satu spesies yang masuk dalam kelompok ikan berparuh panjang, yang mana istilah tersebut digunakan untuk ikan yang memiliki karakteristik...
View ArticleSeleksi Induk Ikan Kerapu Macan
Semuaikan – Salah satu kunci keberhasilan dalam usaha budidaya Ikan Kerapu Macan adalah ketersediaan induk yang bagus. Oleh karena itu perlu dilakuakan seleksi calon induk menurut ukuran serta memenuhi...
View ArticleMorfologi dan Klasifikasi Ikan Bawal Putih (Pampus Argenteus)
Semuaikan – Ikan bawal putih memiliki nama latin Pampus Argenteus. Ikan bawal ini bukanlah berasal asli dari Indonesia, akan tetapi berasal dari negeri Samba, yaitu Brazil. Ikan ini dibawa ke Indonesia...
View ArticleIstilah Istilah Anatomi Ikan
Semuaikan – Anatomi merupakan salah satu cabang dari Ilmu Hayati yang mempelajari organ-organ dalam suatu organisme. Anatomi suatu spesies ikan sangat penting untuk diketahui karena merupakan dasar...
View ArticleCiri Ciri Induk Ikan Patin Jantan dan Betina Yang Matang Gonad
Semuaikan – Meskipun ikan patin dapat dipijahkan secara alami maupun dipijahkan secara buatan, syarat utama dari keberhasilan pemijahan patin ini adalah induk yang dipijahkan, haruslah matang kelamin...
View ArticleKandungan Gizi Ikan Kembung Dalam Setiap 100gram
Semuaikan – Komposisi gizi ikan sangat bervariasi dan dipengaruhi oleh banyak faktor yaitu spesies, jenis kelamin, tingkat kematangan (umur), musim, siklus bertelur dan letak geografis. Kandungan...
View ArticleKandungan Gizi Ikan Tuna Dalam Setiap 100gram
Semuaikan – Ikan tuna adalah jenis ikan dengan kandungan protein yang tinggi dan lemak yang rendah. Ikan tuna mengandung protein antara 22,6-26,2g/100g daging. Lemak antara 0,2-2,7g/100g daging....
View ArticleKandungan Gizi Ikan Simba
Semuaikan – Ikan simba merupakan salah satu jenis ikan permukaan dan termasuk karnivora. Ikan ini sangat digemari oleh masyarakat karena rasanya yang enak serta memiliki kandungan protein yang tinggi....
View Article